Konser Dewa 19 di JIS Ditunda Hingga Tahun Depan, Ini Alasannya

- Penulis Berita

- WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Konser Dewa 19 di JIS Ditunda Hingga Tahun Depan, Ini Alasannya

Medanzone , Jakarta – Konser Dewa 19 bertajuk Pesta Rakyat 30 Tahun Berkarya yang dijadwalkan pada 12 November 2022, di Jakarta International Stadium (JIS) ditunda hingga 4 Februari 2023.
Direktur Utama JAKPRO Widi Amanasto mengatakan penundaan konser tersebut telah disepakati oleh pihak Dewa Restography.

Menurutnya, penundaan tersebut sebagai bentuk keprihatinan kejadian pada acara keramaian sebelumnya


“Sebagai penyelenggara kami mempertimbangkan perlu mengkaji dan mempersiapkan acara dengan lebih matang lagi mengenai teknis pelaksanaannya,” ujar Widi, dikutip dari Antara, Kamis (3/11).

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sementara itu, Ahmad Dhani selaku perwakilan DEWA Restography mengungkapkan penundaan konser itu dimanfaatkan untuk mempersiapkan pertunjukan lebih matang dan sempurna.

“Tidak perlu khawatir, informasi ini bukan pembatalan, namun sekadar penundaan,” kata Ahmad Dhani.

Suami Mulan Jameela itu pun mempersilakan baladewa dan baladewi, sebutan penggemar Dewa 19, yang ingin meminta pengembalian tiket alias refund.

Dia menyebutkan bahwa refund tiket bisa dilakukan mula 7 November 2022. Meski demikian, bagi yang tidak melakukan refund, tiket tetap bisa digunakan pada 4 Februari 2023.

Sumber : jpnn.com

Berita Terkait

Mitos dan Legenda Tersembunyi dari Berbagai Belahan Dunia
7 Kisah Mistis Yang Terkenal Di Indonesia
Pasca Cerai dari Ruben Onsu, Sarwendah Mengaku Alami Perubahan Dalam Kesehariannya
Unfinished, Lagu Patah Hati yang Dibungkus Secara Happy Karya Dinda Ghania, Menutup Tahun dengan Manis
Film Kejar Mimpi Gaspol! – Menembus Serbuan Film Asing
Funfact Kejar Mimpi Gaspol: Cerita Menarik di Balik Layar
Film Yang Menginspirasi Generasi Muda, “Kejar Mimpi Gaspol” Telah Rilis di Bioskop Indonesia
Wakapolres Binjai Dituduh Selingkuh dengan Selebgram, Bukti Syahwat Dilihat Propam Polda Sumut

Berita Terkait

- WIB

Kenali Berbagai Jenis Penyakit Kulit & Cara Mengatasinya

- WIB

Memanfaatkan Tanaman Herbal: Manfaat dan Cara Menanamnya

- WIB

Tips Aman dan Nyaman Beraktivitas di Musim Hujan

- WIB

Prediksi Cuaca Ekstrem 2025: Tips Serta Persiapannya

- WIB

Revitalisasi Pasar Tradisional Di Tengah Era Digitalisasi

- WIB

EXAMPLEARTICLE

- WIB

Bagaimana Industri Kreatif Indonesia Merambah Pasar Global?

- WIB

Mitos dan Legenda Tersembunyi dari Berbagai Belahan Dunia

Berita Terbaru